Jalan Santai Kemenkeu Satu Purwakarta, Tutup Perayaan HORI ke-77

Purwakarta  (27 Oktober 2023) – Rangkaian perayaan Hari Oeang Republik Indonesia (HORI) ke-77 di Kabupaten Purwakarta ditutup dengan kegiatan Jalan Santai yang diselenggarakan oleh KPP Pratama Purwakarta pada hari Jum’at (27/10). Kegiatan ini dihadiri oleh para pejabat dan pegawai Kemenkeu Satu di Purwakarta yaitu KPP Pramata Purwakarta (DJP), KPKNL Purwakarta...

Pertama Kali, Ministry of Finance Goes To Campus

(Purwakarta, 5/10). Bertempat di Aula STIE Wikara, Kemenkeu One adakan Ministry of Finance Goes To Campus. Kegiatan ini pertama kali dilaksanakan di Kabupaten Purwakarta dalam sejarah Kemenkeu khususnya sejak digaungkannya Kemenkeu One. Kolaborasi yang apik antar instansi Kementerian Keuangan Jawa Barat yang di wakili oleh Kepala Kantor Wilayah DJPB Jawa...

Apel Hari Bea Cukai ke - 77

Purwakarta(4/10) - Bertempat di halaman Kantor Bea Cukai Purwakarta seluruh pegawai Bea Cukai Purwakarta melaksanakan apel khusus dalam rangka memperingati Hari Bea Cukai ke-77. Seluruh instansi vertikal Bea Cukai yang tersebar di berbagai wilayah di Indonesia pun secara serentak melaksanakan apel khusus sebagai momentum peringatan Hari Ulang Tahun Bea Cukai.Hari...

Bea Cukai Purwakarta Sosialisasikan DBHCHT dan Pita Cukai 2023

Karawang – Bersinergi dengan Satpol PP Karawang, Bea Cukai Purwakarta sosialisasikan DBHCHT dan Pita Cukai 2023. Kegiatan yang dilakukan secara luring ini ditujukan kepada masyarakat dan pegawai pemerintah daerah Karawang. Pada kesempatan kali ini sosialisasi dilakukan pada tiga kecamatan, yaitu Kecamatan Majalaya (24/8), Kecamatan Rawamerta (25/9), dan  Kecamatan Jatisari (26/9)....

Rangkaian Kegiatan HUT RI ke - 78

Purwakarta (10/9) – Sebagai acara puncak perayaan HUT RI ke – 78, Bea Cukai Purwakarta laksanakan jalan sehat yang dilanjutkan dengan pengumuman kejuaraan atas perlombaan yang sudah dilaksanakan dan pembagian hadiah kepada pegawai yang beruntung. Kegiatan ini dilaksanakan sebagai wujud rasa syukur atas 78 tahun Indonesia merdeka, selain itu dalam...

Info KPPBC TMP A Purwakarta